Presiden PKS Sebut Prabowo-Sandi Kepemimpinan Nasionalis dan Religius, Netizen Ketawa Bikin Meme Ini
Beritaterheboh.com - Presiden PKS Sohibul Iman menilai Prabowo Subianto dan Sandiaga Uno sebagai pasangan yang tepat untuk memimpin Indonesia 2019-2024. Menurut Sohibul, pasangan ini merupakan kepemimpinan nasionalis dan religius.
"Pertama, saya ingin mengucapkan selamat kepada Pak Prabowo Subianto dan Sandiaga Salahuddin Uno, yang malam ini mereka berdua di hadapan seluruh rakyat, di seluruh Tanah Air, mereka kita nobatkan sebagai capres-cawapres RI," kata Sohibul di rumah Prabowo, Jalan Kertanegara, Jakarta Selatan, Kamis (9/8/2018).
Sohibul mengaku bahagia deklarasi ini dilakukan malam Jumat. Dia berharap deklarasi malam Jumat ini membawa berkah.
"Kedua tokoh kita ini merupakan tokoh yang sudah berkiprah dan berprestasi pada bidang masing-masing, sehingga sangat tepat memimpin Indonesia 5 tahun ke depan," ujarnya.
Ditambahkan Sohibul, partai koalisi bersama PAN dan Gerindra sudah mencari format terbaik. "Satu hal yang menjadi patokan, kami tiga partai koalisi adalah menghadirkan kepemimpinan nasionalis dan religius dalam dwitunggal," tuturnya.
Sohibul menyampaikan Prabowo merupakan capres hasil Ijtimak Ulama. Kesiapan Prabowo ini, menurutnya, merupakan penghormatan kepada Ijtimak Ulama.
"Kita ingin kepemimpinan nasionalis dan Islam atau nonsantri, alhamdulillah kami menemukan Sandi. Mungkin beliau dalam kacamata kita tidak kategori santri, tapi beliau hidup dalam modern, tapi beliau mengalami proses spiritualisasi dan islamisasi. Mudah-mudahan jadi contoh kepemimpinan muslim yang kompatibel," tuturnya.
(idh/iy)
. .Yalah dah dapat 500m๐— ๐บDella wb๐๐ฎ๐ฉ (@AdellaWibawa) August 10, 2018
. .dan Tajir tentunya pic.twitter.com/z24OOG4Yv4— ุงูุนูู ุงุก ุฎู ุณู ุงุฆุฉ ู ููุงุฑ (@radenano) August 9, 2018
— Wahyu w hazidi (@Wahyuwisnuhazid) August 9, 2018. .
. .๐๐ pic.twitter.com/pT7Yuyts8U— #KamiBersamaUlama (@yon_djawir) August 9, 2018
. .Kalau Prabowo pasangan sama Nikita Mirzani juga bakal dibilang nasionalis relijius.— Panitia Revolusi Mental (@abetpunx) August 9, 2018
. .Yg nyuruh DP nyanyi sambil bugil bisa dibilang religius ya? ๐ฅ— Saint Arius (@ariusfibi) August 9, 2018
. .Kampret mana kampret.... mo nanya nih jujur yah jawabnya religius mana KH. Ma'aruf Amin sama Sandiaga Uno jawab yang jujur??? Kalau gak jujur dosa loh... kalian kan yang punya kavling surga gak boleh dusta..— Wisnu.hardoko@gmail (@HardokoWisnu) August 9, 2018
. .Hahahaa..jadi partai DUIT..atas namakan agama ada kardus jadi banting setir..walah walah..keliatan jadi munafikun..jangan bawa bawa agama kalau politik lah kalau tidak istiqomah..ini kah yg di agungkan partai pendukung islam..pantaskah?— Vickry (@Vickry91923574) August 9, 2018
. .Religious tuh pake tasbih pak..... Bukan lip balm.— ade sudandyo (@Adesudandyo) August 9, 2018
. .Kalo dah nyetor 5000M mah,monyet jg bs jd relijius— MeyLia (@evelin4Mey) August 9, 2018
Mulai besok bakal ada yang panggil Sandi "ustadz".— Rivo Pamudji~Cipong (@RivoPamudji) August 9, 2018
Post a Comment for "Presiden PKS Sebut Prabowo-Sandi Kepemimpinan Nasionalis dan Religius, Netizen Ketawa Bikin Meme Ini"