Cara Cek DA Dan PA Sebuah Blog
MyThingsTips – Selamat malam dan selamat berjumpa lagi dengan saya disini, ya akhir – akhir ini saya jadi semangat nih nulis di blog ini biasanya saya sendiri nulis diblog sebelah di blog ugal – ugal saya hehehehehehe... ya intinya blog ini adalah jantung dari semua blog saya, karena blog ini saya jadi tau akan menulis sebuah artikel di blog.
Sesuai judul diatas semua website atau blog masing – masing mempunyai Da Dan PA, da adalah singkatan dari Domain Authorithy, dan PA adalah singkatan dari Page Authorithy, keduanya mempunyai fungsi untuk sebuah blog, untuk pengertian bisa kamu klik DISINI untuk lebih paham DA DAN PA.
Saya sendiri disini menggunakan : CheckMoz.com karena situs inilah yang saya tau tapi saya tidak tau dengan situs lainnya.
Baiklah langsung saja, yang pertama ini silakan kunjungi CheckMoz.com
Setelah sudah terkunjungi silakan masukan link dibawah, dibawah ini anda bisa memasukkan 10 Link sekaligus didalam kolom tersebut
Setelah tadi dimasukkan link anda kini saatnya anda untuk klik Submit, maka nanti akan keluar hasilnya seperti gambar dibawah
Gambar diatas adalah hasil dari url yang telah disubmit ke checkmoz.com
Sesuai judul diatas semua website atau blog masing – masing mempunyai Da Dan PA, da adalah singkatan dari Domain Authorithy, dan PA adalah singkatan dari Page Authorithy, keduanya mempunyai fungsi untuk sebuah blog, untuk pengertian bisa kamu klik DISINI untuk lebih paham DA DAN PA.
Lalu bagaimana caranya kita untuk mengecek DA Dan PA?
Tentu saja kita tidak bisa mengetahui secara langsung dengan cara menebak – nebak kualitas dari sebuah blog kita, kita harus bisa menggunakan sebuah tool yang bisa melihat sebuah DA Dan PA dari blog kita sehingga kita tau seberapa kualitaskah blog kita dimata google dan mesin pencari lainnya.Saya sendiri disini menggunakan : CheckMoz.com karena situs inilah yang saya tau tapi saya tidak tau dengan situs lainnya.
Cara Menggunakan CheckMoz.com
Bagi anda yang belum bisa menggunakan situs ini untuk mengecek Kualitas DA dan PA blog kalian, disini saya akan menerangkan dan membimbing teman – teman semua untuk dapat memahami semua yang akan di tunjukan oleh checkmoz.com nanti.Baiklah langsung saja, yang pertama ini silakan kunjungi CheckMoz.com
Setelah sudah terkunjungi silakan masukan link dibawah, dibawah ini anda bisa memasukkan 10 Link sekaligus didalam kolom tersebut
Setelah tadi dimasukkan link anda kini saatnya anda untuk klik Submit, maka nanti akan keluar hasilnya seperti gambar dibawah
Gambar diatas adalah hasil dari url yang telah disubmit ke checkmoz.com
Penjelasan
Disini kita akan membahas seperti gambar diatas seperti DA,PA,Dan alexa. Baiklah langsung saja untuk membaca penjelasannya.
- Domain Authhorithy (DA) - Domain authority atau DA dalam suatu website mengacu pada kekuatan domain yang dimiliki oleh website atau blog Anda. Kekuatan DA suatu web maupun blog berdasarkan oleh faktor usia, populatiras, dan ukuran dari domain Anda.
- Page Authorithy (PA) - Page authority adalah gambaran rangking pada website maupun blog Anda yang dilihat atau ditemukan di mesin pencarian. Range angka pada page authority biasanya dari 0 sampai dengan 100, semakin tinggi nilai PA blog atau website tersebut, maka kemungkinan untuk dapat muncul di search engine sangatlah tinggi. Tidak hanya itu saja, angka-angka ini juga berkaitan dengan relevansi konten pada website maupun blog dan juga linknya pada halaman yang satu dengan yang lain.
- Alexa - Alexa Internet Inc. atau disingkat Alexa adalah sebuah anak perusahaan Amazon.com yang menyediakan layanan data komersial terkait traffik web. Data-data traffik website yang menjadi layanan utama dari Alexa tersebut nantinya akan berfungsi untuk memfasilitasi penggunanya (blogger) guna mengetahui informasi tentang rangking/ peringkat suatu situs, yang didasarkan pada jumlah trafik atau pengunjung yang masuk ke situs. Peringkat traffik Alexa Internet sendiri didasarkan pada traffic agregat historis selama tiga bulan dari jutaan pengguna Alexa toolbar dan merupakan gabungan page views dan reach.
Post a Comment for "Cara Cek DA Dan PA Sebuah Blog"